1. Sebuah bola bergerak dengan kecepatan 5 m / s

Berikut ini adalah pertanyaan dari smyani1205 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Sebuah bola bergerak dengan kecepatan 5 m / s . Bila massa bola tersebut 4 kg , maka berapakah momentum bola tersebut ?2. Mobil bermassa 10 ton bergerak dengan kelajuan 36 km / jam . Berapakah momentum mobil tersebut ?

3. Truk bergerak dengan kelajuan awal 10 m / s kemudian dipercepat menjadi 30 m / s . Jika truk bermassa 2 ton , maka berapakah perubahan momentum truk ?

4. Sebuah benda bermassa 10 kg diberi gaya konstan 20 N sehingga dari 15 m / s menjadi 20 m / s . Berapakah Impuls yang bekerja pada benda ?

5. Mobil A bermassa 200 kg bergerak ke kanan dengan kelajuan 10 m / s menumbuk mobil B bermassa 400 kg yang bergerak ke kiri dengan kelajuan 15 m / s . Jika setelah tumbukan mobil A bergerak ke kiri dengan kelajuan 10 m / s , maka berapakah kelajuan mobil B ?

6. Bola P bermassa 300 gram bergerak ke kanan dengan kelajuan 20 m / s menumbuk bola Q bermassa 300 gram yang sedang diam . Jika setelah tumbukan bola P dan Q bergerak Bersama - sama , maka berapakah kelajuan bola Q ?

7. Benda X bermassa 4 kg bergerak ke kiri dengan kelajuan 100 m / s menumbuk benda Y bermassa 4 kg yang bergerak ke kanan dengan kelajuan 50 m / s . Jika tumbukan lenting sempurna , maka berapakah besar kelajuan benda Y ?

8. Dalam dua menit terjadi 960 getaran pada suatu partikel . Berapakah frekuensi dari getaran tersebut ?

9. Sebuah getaran menghasilkan frekuensi 50 Hz . Berapakah periode getarannya ?

10. Persamaan getaran Y = 20 sin 4nt ; y dalam satuan meter dan t dalam satuan detik . Berapakah kecepatan getar maksimumnya ?

11. Persamaan getaran Y = 20 sin 4nt ; y dalam satuan meter dan t dalam satuan detik Berapakah nilai frekuensinya ?

12. Panjang tali sebuah ayunan adalah 10 meter . Ayunan tersebut bergerak sederhana , jika g = 10 m / s² , maka berapakah periode ayunan ?

Kakak tolong di bantu ya, deadline nya malem ini;(​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. m = 4 kg, v = 5 m/s

P = mv = 4.5 = 20 kgm/s

2. m = 10000 kg, v = 36 km/jam = 10m/s

p = mv = 100.000 kgm/s

3. v1 = 10m/s, v2 = 30m/s, m = 2000 kg

Δp = (mv2) - (mv1)

= 60.000 kgm/s - 20.000 kgm/s

= 40.000 kgm/s

4. m = 10 kg, F = 20 N, v1 = 15 m/s, v2 = 20 m/s

I = Δp = m(v2-v1)

= 2000(20-15)

= 10.000 Ns

8. t = 2m = 120 s, n = 960 getaran.

f = n/t = 960/120 =

9. T = 1/f = 8 Hz

= 1/50 = 0.02 sekon

10. Kecepatan getar maksimum bisa dicari dengan mencari persamaan turunan pertama

dy (t) /dt = 20(4π) sin (4πt)

v(t) = 80π cos (4πt)

11. Y = 20 sin 4nt, dimana ω = 2πf, Dari rumus A sin (ωt) (4π adalah ω)

f = ω/2π = 4π/2π = 2 Hz

Note: pada soal ini, saya asumsikan n adalah pi

12. l = 10m, g = 10 m/s²

T = 2π√l/g

  = 2π √ 10/10

T = 2(3.14)

T = 6.18 sekon (bisa juga anda tulis 2 pi saja)

Maaf ngga terlalu bisa no 5-7 bro

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh idabagusrestuardana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Sep 22