Empat koin dilempar sekali peluang muncul dua gambar dan dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari riyanstk pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Empat koin dilempar sekali peluang muncul dua gambar dan dua angka sebesar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Empat koin dilempar sekali peluang muncul dua gambar dan dua angka sebesar 3/8. Banyaknya ruang sampel pada pelemparan n koin adalah 2ⁿ. Peluang adalah perbandingan banyaknya kejadian dengan banyaknya ruang sampel. Rumus peluang:  

  • P(A) = \frac{n(A)}{n(S)}

dengan  

  • n(A) = banyaknya kejadian A
  • n(S) = banyaknya ruang sampel

Pembahasan

Banyaknya ruang sampel pada pelemparan 4 buah koin adalah

n(A) = 2⁴ = 16, yaitu

• AAAA    • AGGA    • GGAA    • AGAA

• AAAG    • AGGG   • GGAG   • GAGA

• AAGA    • GAAA    • GGGA    • AGAG

• AAGG    • GAAG    • GGGG   • GAGG

Cara menentukan titik sampelnya bisa dilihat di lampiran

Misal  

A = kejadian munculnya 2 gambar 2 angka

A = AAGG, AGGA, GAAG, GGAA, GAGA, AGAG

n(A) = 6

Jadi peluang munculnya 2 gambar 2 angka adalah

P(A) = \frac{n(A)}{n(S)}

P(A) = \frac{6}{16}

P(A) = \frac{3}{8}

Pelajari lebih lanjut  

Contoh soal lain tentang peluang

------------------------------------------------

Detil Jawaban    

Kelas : 9

Mapel : Matematika

Kategori : Peluang

Kode : 9.2.7

#AyoBelajar

Empat koin dilempar sekali peluang muncul dua gambar dan dua angka sebesar 3/8. Banyaknya ruang sampel pada pelemparan n koin adalah 2ⁿ. Peluang adalah perbandingan banyaknya kejadian dengan banyaknya ruang sampel. Rumus peluang:  P(A) = [tex]\frac{n(A)}{n(S)}[/tex]
dengan  n(A) = banyaknya kejadian A
n(S) = banyaknya ruang sampel
Pembahasan
Banyaknya ruang sampel pada pelemparan 4 buah koin adalah
n(A) = 2⁴ = 16, yaitu
• AAAA    • AGGA    • GGAA    • AGAA
• AAAG    • AGGG   • GGAG   • GAGA
• AAGA    • GAAA    • GGGA    • AGAG
• AAGG    • GAAG    • GGGG   • GAGG
Cara menentukan titik sampelnya bisa dilihat di lampiran
Misal  
A = kejadian munculnya 2 gambar 2 angka
A = AAGG, AGGA, GAAG, GGAA, GAGA, AGAG
n(A) = 6
Jadi peluang munculnya 2 gambar 2 angka adalah
P(A) = [tex]\frac{n(A)}{n(S)}[/tex]
P(A) = [tex]\frac{6}{16}[/tex]
P(A) = [tex]\frac{3}{8}[/tex]
Pelajari lebih lanjut  
Contoh soal lain tentang peluang
Sebuah koin dilempar empat kali: brainly.co.id/tugas/6329387
Ruang sampel pelemparan empat koin: brainly.co.id/tugas/6244975
Pelemparan sebuah koin sebanyak empat kali: brainly.co.id/tugas/5199263
------------------------------------------------
Detil Jawaban    
Kelas : 9
Mapel : Matematika
Kategori : Peluang
Kode : 9.2.7
#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arsetpopeye dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Mar 19