Diketahui massa balok=40kg, p=10m, 1=4m, dan t=3m. Jikapercepatan gravitasi 10m/s2,

Berikut ini adalah pertanyaan dari cheric784 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Diketahui massa balok=40kg, p=10m, 1=4m, dan t=3m. Jikapercepatan gravitasi 10m/s2, maka tekanan yang diberikan
oleh dasar balok adalah..
A. 10 Pa B. 12 N/m2 C. 40 Pa D. 32 N/m2​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

100Pa

Penjelasan:

m balok = 40

p= 10, t = 3, l= 4

g = 10m/s2

dit = tekanan yang diberikan oleh dasar balok

pertama kita cari gayanya dulu (f)

w = m.g

     40 x 10 = 400N

mencari luas bidang tekan = p x l = 10 x 4 = 40cm2

satuannya dijadikan m2, dari cm2 ke m2 dibagi 1000 jadi 0,04m2

terakhir mencari tekanan

(p) f/a

    400n/0,04m2 = 100 Pa

tetapi di pilihan hanya terdapat 10 Pa jadi ya gitu ikutin aja mendekati, cmiiw yall, kalo salah omelin aja

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agniaaa009 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21