Tentukan prinsip-prinsip teknologi ramah lingkungan yang dapat kita temui di

Berikut ini adalah pertanyaan dari Billafha192 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tentukan prinsip-prinsip teknologi ramah lingkungan yang dapat kita temui di biopori dan biopulping​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Refine, merupakan penggunaan bahan atau proses yang lebih ramah lingkungan dibandingkan dengan bahan atau proses yang ada saat ini.

Reduce, merupakan pengurangan jumlah limbah atau kehilangan bahan dengan optimalisasi proses atau operasional menghasilkan limbah yang mengalami pemborosan.

Reuse, merupakan pemakaian kembali bahan-bahan atau limbah pada proses yang berbeda.

Recycle, merupakan penggunaan kembali bahan-bahan atau sumber daya untuk proses yang sama.

Recovery, merupakan kegiatan pengambilan kembali sebagian material penting dari aliran limbah untuk pemanfaatan ulang dalam proses atau dimanfaatkan untuk keperluan lainnya.

Retrieve Energy, merupakan pemanfaatan limbah untuk bahan bakar atau dalam arti luasnya adalah penghematan energi dalam proses produksi.

Pada hakikatnya model industri yang menerapkan 6 prinsip di atas merupakan model industri yang bebas limbah (zero waste), produksi bersih (cleaner production), produktivitas hijau (green productivity), dan perusahaan hijau ( green company).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hartonook12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21