apa rumus konversi suhu

Berikut ini adalah pertanyaan dari edowahyupratama pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa rumus konversi suhu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Rumus untuk mengubah suhu dari skalaCelcius (°C) dan Reaumur (°R) adalah:

°C = 5/4 °R

°R = 4/5 °C

Rumus untuk mengubah suhu dari skala Celcius (°C) dan Kelvin (K) adalah:

°C = K + 273

K = °C -  273

Rumus untuk mengubah suhu dari skala Fahrenheit (°F) ke Celsius (°C) sebaliknya adalah:

°F = (°C × 9/5) + 32

°C = 5/9 (°F - 32)

Rumus untuk mengubah suhu dari skala Fahrenheit (°F) ke Kelvin (K) adalah:

°F  = (K − 273.15) × 9/5 + 32  

K = (°F − 32) × 5/9 + 273.15  

Rumus untuk mengubah suhu dari skala Fahrenheit (°F) ke Reaumur (°R)  adalah:

°F = (°R × 9⁄4) + 32  

°R = (°F − 32) × 4⁄9

Pembahasan:

Skala Celsius adalah skala yang ditemukan oleh astromom Swedia, Anders Celsius pada tahun 1742. Skala Celsius ini memiliki skala angka 0 °C untuk suhu pada titik beku air dan skala angka 100 °C pada titik didih air.

Skala Réaumur, adalah skala pengukuran suhu di mana titik beku didefinisikan sebagai 0 °R dan titik didih air sebagai  80 °R. Skala ini ditemukan oleh ilmuwa Perancis, untuk René Antoine Ferchault de Réaumur, yang pertama kali mengusulkan ini pada tahun 1730.

Skala Fahrenheit dibuat dengan menetapkan suhu titik beku air pada suhu 32 °F, suhu tubuh manusia pada 100 °F dan titik didih air pada 232 °F. Skala ini ditemukan oleh ilmuwan Jerman, Daniel Gabriel Fahrenheit pada tahun 1714.

Kelvin adalah satuan SI untuk suhu, dimana 0 K adalah suhu nol mutlak (dimana tidak ada pergerakan partikel, yang setara dengan -273 °C. Satuan ini banyak digunakan dalam perhitungan ilmiah, dan dinamakan atas nama ilmuwan Skotlandia, William Thomson, 1st Baron Kelvin (biasa dikenal dengan nama Lord Kelvin).

Pelajari lebih lanjut    

Suhu suatu ruangan adalah 64°R. Jika dinyatakan dalam celsius, maka suhu ruangan tersebut adalah....°C  

yomemimo.com/tugas/18277372

--------------------------------------------------------------------------------------

Kode:  7.6.7  

Kelas: VII  

Mata Pelajaran: Fisika    

Materi: Bab 7 - Suhu, Pemuaian, dan Kalor  

Kata Kunci: Skala Celcius, Fahrenheit, Kelvin, Reaumur  


Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diahviolin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 Jun 14