7. Perangkat keras komputer yang berfungsi untuk mencetak data kedalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari luthfiIlhamRamadhan pada mata pelajaran TI untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

7. Perangkat keras komputer yang berfungsi untuk mencetak data kedalam media kertas adalah.....A. Monitor

B. Plotter

C. Printer

D. Scanner

8. Berikut ini adalah contoh aplikasi pengolah kata, yaitu.....

A. Ms. Excel

B. Ms. PowerPoint

C. Spreed Sheet

D. Ms. Word

10. Gambar atau simbol yang tampil pada desktop disebut dengan istilah.....

A. Clip Art

B. Short Cut

C. Title

D. Word Art

11. Contoh aplikasi pengolah gambar adalah.....

A. Ms. Word

B. Winamp

C. WMP

D. Photoshop

12. Aplikasi yang digunakan untuk mengakses internet adalah.....

A. Windows Explorer

B. Windows

C. Internet Explorer

D. Corel Draw

Tolong di jawab ya kak​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

7. C. Printer

8. D. Ms Word

10. A. Clip Art

11. D. Photoshop

12. C. Internet Explorer

Penjelasan:

JANGAN LUPA UNTUK FOLLOW AKU YA OKE

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fmalelak1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Jun 21