Berikut ini adalah pertanyaan dari geo13102006 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Dua buah benda masing-masing bermuatan listrik 5 Coulomb dan 4 Coulomb, berada pada jarak 100 cm. Jika konstanta pembanding (k= 9 x 10 pangkat 9 N m kuadrat / C pangkat 2), Tentukanlah besar gaya Coulomb nya.
PEMBAHASAN
GAYA COULOMB
Gaya Coulomb merupakan gaya interaksi elektrostatik antara dua muatan listrik yang jika didekatkan sejenis akan tolak-menolak, jika didekatkan tarik - menarik maka muatan tersebut berbeda jenis. Suatu muatan dikatakan positif jika benda tersebut kekurangan elektron. Dan suatu muatan dikatakan negatif jika benda tersebut kelebihan elektron.
Charles Augustin De Coulomb dalam eksperimen nya menarik kesimpulan bahwa gaya interaksi antara dua buah benda titik bermuatan listrik berbanding lurus dengan Kuadrat jarak antara kedua benda tersebut. Kesimpulan Charles ini kemudian disebut sebagai hukum Coulomb. Dimana dari hukum ini dapat dirumuskan sebagai berikut :
Keterangan :
- F = gaya Coulomb (N)
- q1 dan q2 = muatan masing-masing partikel (C)
- r = jarak kedua muatan (m)
- k = konstanta pembanding
Dengan catatan :
- Hukum coulomb hanya berlaku untuk muatan titik atau ukuran muatan jauh lebih kecil daripada jarak kedua muatan.
- Hukum coulomb berlaku untuk setiap pasangan muatan titik.
- Gaya interaksi dua muatan listrik merupakan besaran vektor.
PENYELESAIAN
Diketahui
- q1 = 5 C
- q2 = 4 C
- r = 100 cm = 1 m
- k = N/m²C²
Ditanya
- F = ?
Dijawab
>> Gunakan Persamaan pada pembahasan diatas!
» KESIMPULAN
jadi besar gaya tarik-menarik nya adalah
.
- Semoga Membantu -
.
PELAJARI LEBIH LANJUT
- Sini Yang mau point Quiz Malam Untuk Fisika :)Jawab dengan benar tidak boleh ngasal☑️Dua buah muatan +q1 dan +q2 t...yomemimo.com/tugas/38223407
- Dua buah benda bermuatan listrik masing-masing +q1 dan +q2 berjarak 6cm satu sama lain. Jika kuat medan listrik disuatu ... yomemimo.com/tugas/12656342
- Jika pada seperempat jarak dari muatan q1,menuju ke muatan q2 kuat medan listriknya nol, maka perbandingan q2 :q1 adalah yomemimo.com/tugas/18851975
- Diketahui muatan listrik Q1 positif dan Q2 negatif…… (1) muatan Q1 menarik muatan Q2 (2) gaya coulomb sebanding dengan Q... yomemimo.com/tugas/29765198
- Dua buah muatan masing-masing Q1= 4 uC dan Q2 = 9uC terpisah pada jarak 15 cm. Titik P terletak sedemikian sehingga kuat... yomemimo.com/tugas/8311280
- Dua muatan listrik masing-masing Q1 4 C dan Q2 9 C terpisah sejauh 2 cm. Q2 berada di sebelah kanan Q1. Scbuah titik yan... yomemimo.com/tugas/8768147
--------------------------------------------------------------------------------
DETAIL JAWABAN
.
Mapel : Fisika
Kelas : XII / 12 SMA
Materi : Bab 2 - Listrik Statis
Kode Soal : 6
Kode Kategori : 12.6.2
Kata Kunci : Medan Listrik, jarak muatan, muatan uji, muatan sumber, Gaya Coulomb
.
#SemangatBelajar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SiddGam013 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 01 Jan 22