bantu jawab kak thanks​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Bagusirawan04 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bantu jawab kak thanks​
bantu jawab kak thanks​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

3. A. Gelombang transversal

Gelombang transversal adalah gelombang yang arah getarnya tegak lurus dengan arah rambatannya. Contoh gelombang transversal adalah gelombang tali, cahaya, seismik sekunder, dan sebagainya. Berikut ini merupakan contoh gelombang transversal pada tali.

B. Gelombang longitudinal

Gelombang longitudinal adalah gelombang yang arah getarnya sejajar dengan arah rambatannya. Ciri gelombang ini adalah memiliki rapatan dan renggangan. Contoh gelombang longitudinal adalah gelombang bunyi, pegas, dan seismik primer. Berikut ini contoh gelombang longitudinal pada pegas.

4.Gelombang Infrasonik itu bunyi yang memiliki frekuensi kurang dari 20 Hertz. Bunyi ini hanya bisa didengar oleh hewan, tapi tidak semua jenis hewan yang bisa mendengar bunyi ini. Contoh hewan yang bisa dengar bunyi gelombang infrasonik seperti jangkrik

Gelombang Audisonik itu bunyi yang memiliki frekuensi antara 20 sampe 20.000 Hertz. Nah, bunyi ini bisa didengar manusia.

Gelombang Ultrasonik adalah bunyi yang memiliki frekuensi diatas 20.000 Hertz. Bunyi ini bisa didengar oleh hewan seperti lumba-lumba, dan kelelawar

5. a.Gema ialah terdengarnya bunyi pantul setelah bunyi asli selesai diucapkan.

b. gaung merupakan suatu bunyi pantul yang datang sebelum bunyi asli selesai dibuat.

c. Resonansi bunyi merupakan peristiwa ikut bergetarnya suatu benda akibat getaran yang dihasilkan oleh sumber bunyi.

6. • Mendeteksi benda-benda di bawah laut. Benda-benda di dalam laut bisa di deteksi dengan mengirimkan gelombang ultrasonik menggunakan alat tertentu.

•Melakukan survey geofisika. ...

•Menentukan kedalaman laut. ...

•Mendeteksi kerusakan pada struktur logam.

•Mengukur ketebalan logam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alifiasandradewi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21