Gj dia mendarah daging diakunnya -'.Kuis 10 pts.Soal, Jika diketahui

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Gj dia mendarah daging diakunnya -'.Kuis 10 pts.
Soal, Jika diketahui hasil pekerjaan rumah syaila adalah 88,76,60,88,100. Tentukan :
Median,Rata rata,dan modus​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendahuluan :

Dalam statistika, populasi atau data adalah sekelompok objek yang menjadi bahan penelitian, sedangkan sampel atau datum adalah bagian kecil dari populasi yaitu berupa suatu objek yang digunakan untuk memudahkan hasil penelitian.

Datum terbagi menjadi dua macam, yaitu datum berbentuk bilangan dan datum berbentuk kategori, sedangkan data terbagi menjadi dua macam, yaitu data secara kuantitif dan data secara kualitatif.

Langkah-langkah untuk membuat statistika data adalah sebagai berikut:

  1. Mengumpulkan data  dengan dua cara yaitu data ukuran atau data tunggal dan data cacahan atau data berkelompok.
  2. Mengurutkan data  mulai dari nilai terkecil atau nilai minimum sampai nilai terbesar atau nilai maksimum.
  3. Memusatkan data  dengan perhitungan statistika seperti nilai rata-rata, jumlah seluruh data, banyak data, dan sebagainya.
  4. Menyajikan data yang terhimpun dan tersusun baik secara tunggal maupun berkelompok dan digambarkan dalam perbandingan berupa tabel atau daftar dan diagram atau grafik.

  • Mean, Median & Modus

Mean/nilai rata-rata adalah nilai statistika yang dihitung dari jumlah data secara keseluruhan dibagi dengan banyaknya nilai data.

Median/nilai tengah adalah nilai statistika yang letaknya berada di tengah sekumpulan data-data yang terurut dan terbagi menjadi dua bagian yang sama besarnya.

Modus adalah nilai statistika untuk data sejenis yang paling sering muncul dan memliki fruekensi paling besar ]dalam suatu kelompok data.

  • Kuartil

Kuartil adalah nilai statistika yang letaknya berada di tengah sekumpulan data-data yang terurut dan terbagi menjadi empat bagian yang sama besarnya.

Kuartil terbagi menjadi tiga jenis, yaitu kuartil bawah atau nilai dari seperempat bagian data, kuartil tengah atau median yang merupakan nilai dua per empat atau setengah bagian data, dan kuartil atas atau nilai dari tiga per empat bagian data.

  • Desil & persentil

Desil adalah nilai statistika yang letaknya berada di tengah sekumpulan data-data yang terurut dan terbagi menjadi sepuluh bagian yang sama besarnya.

Persentil adalah nilai statistika yang letaknya berada di tengah sekumpulan data-data yang terurut dan terbagi menjadi seratus bagian yang sama besarnya.

=================================================================

Diketahui :

88, 76, 60, 88, 100

Urutan yang benar => 60, 76, 88, 88, 100

= = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = = =

Penyelesaian Soal :

  • Median/nilai tengah

60, 76, 88, 88, 100

Jb => 88

  • Mean/rata-rata

60, 76, 88, 88, 100

Jb : (60 + 76 + 88 + 88 + 100)/5

    : 412/5

    : 82,4

  • Modus/Nilai paling banyak muncul

60, 76, 88, 88, 100

Jb => 88

=================================================================

Kesimpulan :

Jadi,

  • Mediannya adalah 88
  • Meannya adalah 82,4
  • Modusnya adalah 88

Detail Jawaban :

Kelas : SMP 3

Mapel : Matematika

Bab : Bab 6

Materi : Statistika

Kode : 9.2.6

Kata Kunci : mean, median, modus, kuartil

* * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * * *

AyoSemangat!

KobarkanSemangatMu!!

JanganMenyerah!!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ImASmartGirl dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 06 Dec 21