Michael akan merebus air menggunakan panci yang terbuat dari besi.

Berikut ini adalah pertanyaan dari kafka3388 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Michael akan merebus air menggunakan panci yang terbuat dari besi. Michael mengisi panci dengan air sebanyak-volume panci. Diketahui koefisien muai volume air sebesar 0,00021/°C dan koefisien muai panjang besi sebesar 0,000012 /°C. Panci akan dipanaskan sampai air mendidih. Jika suhu mula-mula panci dan air sebesar 20°C, peristiwa yang akan terjadi adalah ....a. air tidak akan tumpah
b. air tumpah 0,00288V
c. air tumpah 0,0126V
d. air tumpah 0,7626V​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:cek gambar.

1. harus mencari perubahan volume panci setelah dipanaskan.

(panci sbg wadah akan memuai jika dipanaskan)

2. harus mencari perubahan volume air setelah dipanaskan

(air lebih cepat memuai drpd panci krn koefisien muai volumenya lebih besar)

3. harus mengecek selisih perubahan volume air dan panci

* dalam kasus volume awal yg sama (cairan diisikan penuh di wadah):

jika ∆V panci > ∆V air maka air tidak akan tumpah.

dan sebaliknya

Penjelasan:

Jawaban:cek gambar.1. harus mencari perubahan volume panci setelah dipanaskan.(panci sbg wadah akan memuai jika dipanaskan)2. harus mencari perubahan volume air setelah dipanaskan(air lebih cepat memuai drpd panci krn koefisien muai volumenya lebih besar)3. harus mengecek selisih perubahan volume air dan panci* dalam kasus volume awal yg sama (cairan diisikan penuh di wadah):jika ∆V panci > ∆V air maka air tidak akan tumpah.dan sebaliknyaPenjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Depinmaulana123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 01 Jan 22