(Materi kemagnetan)1. Ketika arus dalam seutas kawat berkurang, maka medan

Berikut ini adalah pertanyaan dari kartopalo7673 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

(Materi kemagnetan)1. Ketika arus dalam seutas kawat berkurang, maka medan magnetik di sekitar kawat akan...

2. Medan magnet di suatu titik dekat kawat lurus berarus listrik bergantung pada...

3. Sebuah relai magnetik digunakan agar...

4. Tentukan kuat medan magnet pada suatu titik berjarak 5 cm yang tegak lurus terhadap kawat berarus 2 Ampere!​

~ Tolong dijawab semuanya dengan benar.
~ Sertakan penjelasan.
~ Jawab asal akan di-report.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.juga bertambah

2.induksi magnetik bergantung pada arus listrik dan jarak antar kawat

3. Relai adalah sebuah alat yang dengan listrik(arus)kecil dapat menghubungkan atau memutuskan arus listrik yang besar.jadi,relai bekerja sebagai sakelar pada rangkaian yang berarus listrik besar.relai magnetic yang ditunjukkan pada gambar di bawah dipakai untuk mengatur rangkaian yang menghubungkan sebuah baterai pada motor listrik.

4.dik:l=4A

a=5cm=5×10_²m

Dit:B.?

B=Uo×l /2π×10-²

B=4π×10^-7×4 /2π(5×10-²)

B=16π×10^-7/10π×10-π×10-²

B=1, 6×10^-5

B=16×10^-6 Tesla

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ira354313 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 30 Jun 21