sebuah bola dilempar dari ketinggian 75 m dan menumbuk tanah

Berikut ini adalah pertanyaan dari diadiawara108 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

sebuah bola dilempar dari ketinggian 75 m dan menumbuk tanah dalam waktu 3 sekon. jika percepatan gravitasi 10 m/spangkat dua, kecepatan awal bola dilempar adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Waktu yang dibutuhkan benda sampai di tanah adalah 5 s.

Jawaban E.

Pembahasan

GERAK VERTIKAL

Gerak vertikal adalah gerak benda dimana lintasannya berupa garis tegak lurus. Ada tiga jenis gerak vertikal, yaitu

1. Gerak vertikal ke atas (GVA)

Rumus GLBB untuk GVA

vt = vo - gt

vt² = vo² - 2gh

h = vo t - \frac{1}{2}

2

1

gt²

dimana

vo = kecepatan awal (m/s)

vt = kecepatan akhir (m/s)

h = ketinggian (m)

g = percepatan gravitasi (m/s²)

2. Gerak vertikal ke bawah (GVB).

Bila benda dilempar ke bawah, memiliki kecepatan awal.

vt = vo + gt

vt² = vo² + 2gh

h = vo t + \frac{1}{2}

2

1

gt²

Semakin ke bawah, kecepatan akan semakin bertambah.

3. Gerak jatuh bebas (GJB).

Gerak ini tidak memiliki kecepatan awal, maka vo =:0.

vt = gt

vt² = 2gh

h = \frac{1}{2}

2

1

gt²

Bila nilai percepatan gravitasi tidak diketahui, bisa diasumsikan

g = 10 m/s²

Bila sebuah benda dilemparkan ke atas, benda akan mengalami dua gerakan. Pertama gerak vertikal ke atas sampai ke titik tertingginya. Sesaat berhenti (vt = 0) lalu berbalik melakukan gerak jatuh bebas.

Diketahui:

va = 10 m/s

hac = 75 m

Ditanyakan:

t total sampai ke tanah ?

Penjelasan:

Perhatikan lampiran.

Benda bergerak dari A ke B dengan gerak vertikal ke atas.

Di titik B, kecepatannya sama dengan nol.

vt = vo - gt

vb = va - gt

0 = 10 - 10 t

10 t = 10

t = 10 ÷ 10

t = 1 s

Waktu dari A ke B adalah 1 s.

Cari jarak AB

vt² = vo² - 2gh

vb² = va² - 2 gh

0² = 10² - 2 × 10 × h

0 = 100 - 20 h

20h = 100

h = 100 ÷ 20

h = 5 m

hab = 5 m

Maka

hbc = hab + hac

hbc = 5 + 75

hbc = 80 m

Gerak dari B ke C adalah gerak jatuh bebas.

h = \frac{1}{2}

2

1

gt²

hbc = \frac{1}{2}

2

1

× 10 × t²

80 = 5 × t²

t² = 80 ÷ 5

t² = 16

t = \sqrt{16}

16

t = 4 s

tbc = 4 s

Waktu total dari dilempar sampai ke tanag

t total = tab + tbc

t total = 1 s + 4 s

t total = 5 s

Waktu yang dibutuhkan benda sampai di tanah adalah 5 s.

Jawaban E.

Pelajari lebih lanjut

GLB Dan GLBB yomemimo.com/tugas/23419590

GVB yomemimo.com/tugas/22999526

GVA yomemimo.com/tugas/33889038

GJB yomemimo.com/tugas/30211347

Detail Jawaban

Kelas : X

Mapel : Fisika

Bab : Gerak Lurus

Kode : 10.6.3.

#AyoBelajar

Penjelasan:

semoga benar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ra0840420 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21