Ciri Gerakan Tarian Rampai Cepat Atau Lambat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ritasulistiawati83 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar

Ciri Gerakan Tarian Rampai Cepat Atau Lambat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Serangkaian Gerakan penari Tari rampai ini antara lain menepuk-nepuk dada, tangan dan paha dengan tempo yang makin cepat. Di depan, biasanya duduk seorang pengaba yang melantunkan syair-syair. Penri-penari itu patuh dengan tempo dalam syair itu. Makin cepat gerakan, tentu makin sulit tubuh mengontrol keseragaman gerak

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh scheilvaniruijtrisna dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21