Berikut ini adalah pertanyaan dari eko878140 pada mata pelajaran Seni untuk jenjang Sekolah Dasar
Tolong ya kak dibantuin kalo benar nanti poinnya aku naikin
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1). Batik jumputan dapat didefinisikan sebagai salah satu jenis batik yang dapat dibuat menggunakan teknik jumputan, semacam teknik membuat motif hias pada kain dengan cara ikat celupnya. Prinsip yang diterapkan adalah untuk membuat batik jumputan yaitu dengan mengikat kencang beberapa bagian kain tersebut kemudian dicelupkan pada pewarna pakaian.
2). •Perhatikan pola bentuk ragam hias yang akan digambar.
•Persiapkan alat dan media gambar.
•Tentukan ukuran pola gambar yang akan dibuat.
•Buat sketsa di salah satu kotak/bidang yang telah dibuat sebelumnya.
•Buat bentuk yang sama (bisa dijiplak) pada bidang lain.
• Kemudian warnai gambar.
Penjelasan:
semoga membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cesiadiva13 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Jul 21