Bagian mata yang merupakan tempat jatuhnya bayangan disebut​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zuelpapiou pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagian mata yang merupakan tempat jatuhnya bayangan disebut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Retina (selaput jala)

Penjelasan:

Retina adalah lapisan sangat tipis yang peka terhadap cahaya. posisinya berada di dinding paling dalam yang berfungsi untuk menangkap bayangan benda.

maaf jika salah itu hanya menurutku aja bisa jadi retina atau lensa mata jawabannya ,Karena lensa mata juga berfungsi untuk mengumpulkan dan memfokuskan cahaya agar bayangan suatu benda dapat jatuh di tempat yang tepat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anggra221 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21