Ketika membuat tapai, singkong yang sudah direbus kemudian ditaburi kultur

Berikut ini adalah pertanyaan dari selen16 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ketika membuat tapai, singkong yang sudah direbus kemudian ditaburi kultur bakteri lalu ditutup rapat agar tidak ada udara yang masuk.Proses kimia yang terjadi selama pembuatantapai tersebut adalah....a. fermentasi aerob
b. kultur jaringan
c. fermentasi anaerob
d. pembusukan singkong

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c. fermentasi anaerob

Penjelasan:

karena pada tapai harus melalui fermentasi dan bakteri yang digunakan adalah anaerob karena tertutup rapat

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh marlinangsilalahi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 28 Feb 22