sebutkan 4 sifat garis gaya magnet!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zahidhakiki11 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan 4 sifat garis gaya magnet!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pada daerah sekitar kutub magnet, garis-garis yang dibentuk serbuk besi sangat rapat

2. Pada bagian tengah magnet, garis-garis yang terbentuk oleh serbuk besi tampak lebih renggang jika dibandingkan dengan daerah di sekitar kutub magnet

3. Pada saat magnet masih berada di bawah kertas HVS, ketika kertas diketuk, serbuk besi tetap menempel pada kertas HVS

4. Saat magnet yang berada di bawah kertas digerakkan, serbuk besi selalu megikuti gerakan magnet.

Penjelasan:

Maaf klo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhammadfahmiramadha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 24 Feb 22