sikap cinta tanah air yang mendukung semangat dan komitmen kebangsaan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari ptridheaa pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sikap cinta tanah air yang mendukung semangat dan komitmen kebangsaan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Berkeinginan untuk menjaga, melindungi dan membela dari semua ancaman.

2. Rela mengabdi, memelihara, membela, dan berkorban untuk tanah air.

3. Ikut aktif dalam pembangunan nasional dengan terus tekun belajar menggapai cita – cita.

4. Ikut aktif berpartisipasi dengan bekerja membangun perekonomian negara.

5. Melestarikan kebudayaan indonesia dalam turut serta kegiatan yg tidak menggeser nilai – nilai budaya lokal Indonesia.

Penjelasan:

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sufimarni425 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Jul 22