Tuliskan arti dari pemuaian panas beserta contohnya ! Tuliskan arti dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari yoenriska pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan arti dari pemuaian panas beserta contohnya !Tuliskan arti dari penyusutan panas beserta contohnya !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Pemuaian panas adalah perubahan suatu benda yang dapat menjadi bertambah panjang, lebar,luas,atau berubah volumenya karena terkena kalor atau panas.

- Contoh = pemuaian pada sambungan rel kereta api

=pemuaian yang terjadi pada gelas kaca

2.Penyusutan adalah perubahan suatu benda yang menjadi berkurangnya panjang, lebar, dan luas karena terkena suhu dingin.

- Contoh =penyusutan pada kawat/kabel listrik dan telepon.

Penjelasan:

Pelajaran kelas : 5 SD

Tema : 6 hal 51-52 kurikulum 2013

Pelajaran : IPA

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nau2010 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22