bermain ayunan merupakan salah satu contoh dari konsep getaran....​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmasapitri1980 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Bermain ayunan merupakan salah satu contoh dari konsep getaran....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Definisi Gerak Osilasi

Gerak osilasi adalah setiap pergerakan suatu benda yang berulang-ulang dalam selang waktu yang sama dan melalui lintasan yang sama pula dalam gerakannya. Gerak osilasi yang paling sederhana adalah gerak harmonik atau Simple Harmonic Motion (SHM). SHM merupakan gerak periodik yang terjadi dalam selang waktu yang sama. Contoh dari gerak osilasi sederhana, antara lain:

1)Gerak gelombang air ketika batu dilempar ke tengah lautan. Akibat dari jatuhnya batu tersebut menyebabkan terjadinya gelombang yang merambat dari titik jatuhnya bat uke sekeliling secara melingkar.

2)Senar gitar yang bergetar Ketika dipetik. Senar gitar akan bergetar dari amplitude tertinggi menuju terendah hingga menuju tak bergetar lagi.

3)Gerak jatuhnya benda yang memiliki berat tertentu yang digantungjan pada sebuah pegas. Benda dengan berat W akan mengayun dari atas ke bawah dan kembali ke atas, dan begitu seterusnya hingga benda tersebut akan berhenti pada beberapa waktu ke depan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mulyaninina533 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 26 May 22