Sebutkan contoh gerakan politik di Indonesia​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mrzora34 pada mata pelajaran PPKn untuk jenjang Sekolah Dasar

Sebutkan contoh gerakan politik di Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gerakan politik adalah gerakan sosial kemasyarakatan di bidang politik. Gerakan politik dapat bekisar disekitar satu masalah atau dari rerangkaian isu permasalahan atau sekitar timbunan keprihatinan bersama dari sekelompok sosial. Berbeda dengan partai politik, gerakan politik tidak terorganisir dan memiliki keanggotaan, bukan pula gerakan pada saat pemilu atas jabatan politik pada kantor-kantor pemerintah akan tetapi lebih merupakan gerakan politik yang berdasarkan kesamaan dalam kesatuan pandangan politik untuk tujuan tertentu antara lain untuk meyakinkan atau menyadarkan publik atau masyarakat termasuk pula para pejabat pemerintahan untuk mengambil tindakan pada persoalan dan masalah yang merupakan fokus penyebab dari gerakan tersebut.

Penjelasan:

Politik sara adalah politik yang melibatkan perbedaan agama dan etnis bahkan ideologi dengan cara menyebarkan berita yang tidak benar. Contoh :

Menjelang Pemilihan Presiden 2019, penyebaran berita bohong semakin gencar terutama yang berkaitan dengan SARA

Politik Oligarki

Adalah bentuk pemerintahan yang kekuasaan politiknya secara efektif dipegang oleh kelompok elit kecil dari masyarakat, baik dibedakan menurut kekayaan, keluarga, atau militer.

Contoh : Meski saat ini menganut sistem demokrasi. Pada zaman pemerintahan Soekarno, Indonesia pernah menerapkan sistem demokrasi terpimpin di tahun 1956 dengan segala keputusan dan kebijakan berada di tangan seorang pemimpin, yakni presiden.

Money Politics

Money politics adalah pemberian uang pada pihak/oknum tertentu untuk melancarkan kepentingan yang dimiliki suatu kaum.

Contoh :

Menjelang pemilihan umum, para calon legislatif gencar mengadakan kampanye di berbagai tempat. Untuk memuluskan kepentingan mereka, jarang caleg memberi "salam tempat" bagi warga

IF THERE IS A MISTAKE, SORRY

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh CrazyBloxGemes dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 12 Feb 23