Berikut ini adalah pertanyaan dari eemiliaa160503 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban: kelebihannya:meningkatkan stndar kehidupan dari petani-petani yang menerima manfaat ari refrom,meningkatkan produksi pertanian.
kekurangan:Konsorium Pembaruan Agraria (KPA) mencatat, ada 207 konflik agraria di Indonesia sepanjang 2021. Dari jumlah itu, konflik agraria paling banyak terjadi di sektor perkebunan, yakni 74 kasus. Lebih rinci lagi, 59 kasus atau 80% kasus tersebut terjadi di sektor perkebunan sawit dengan luas mencapai 255.006 hektare
Penjelasan:maaf kaka kalo salah,semoga jawaban ini bermanfaat buat kknya,:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fullsenyumygy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 17 Feb 23