Berikut ini adalah pertanyaan dari marsya1011 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
2. Berikan deskripsi keuntungan dan kerugian dari efek rumah kaca!
3. Kegiatan manusia apa saja yang terutama dapat menyebabkan pemanasan global !
4. Jelaskan bagaimana peningkatan suhu dapat menyebabkan suhu bumi menjadi lebih dingin !
5. Berikan contoh beberapa kegiatan yang Anda lakukan untuk mengurangi terjadinya pemanasan global !
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:Normalnya, pada siang hari matahari menyinari bumi sehingga permukaan bumi menjadi hangat, dan pada malam hari permukaan bumi mendingin.
Akan tetapi, akibat adanya efek rumah kaca, sebagian panas yang harusnya dipantulkan permukaan bumi diperangkap oleh gas-gas rumah kaca di atmosfer. Inilah mengapa bumi menjadi makin hangat dari tahun ke tahun.
Efek rumah kaca mampu menghangatkan bumi hingga rata-rata 59 derajat Fahrenheit atau 15 derajat Celcius sehingga membuat kehidupan di bumi menjadi lebih baik dan layak huni.
Tanpa adanya efek rumah kaca, dunia hanya akan menjadi tempat yang beku dan tidak dapat dihuni. Untuk beberapa kondisi mungkin menguntungkan, tetapi lebih banyak dampak merugikannya.
Adapun untuk penjelasan lebih dalam tentang efek rumah kaca, kamu bisa membaca pengertian dari para ahli, penyebab, efek yang timbul, dan cara menanggulanginya.
Berikut in rangkuman perihal pengertian efek rumah kaca dari para ahli, penyebab, efek, dan cara menanggulanginya, seperti dirangkum dari laman Studiobelajar dan Quipper, Kamis (21/1/2021).
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh justincarlosmulyadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Jun 23