Berikut ini adalah pertanyaan dari vincentalvares08 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
untuk menghitung jarak yaitu, S=v×t
namun, di sini kita akan mencari berapa angka kecepatan siswa dengan meggunakan rumus, V=s:t
di ketahui:
jarak= 1,8 km = 1.800 meter
waktu= 07.00 - 06.30 = 0,5 jam atau 30 menit
ditanya:
berapakah kecepatan yang harus ditempuh siswa?
jawab:
V= s:t
1800 : 30
60 meter/menit
ada cara lain lagi sih, tapi beda hasil...
V= s:t
1,8 km : 0,5 jam
18 5
------ : ------
10 10
18 10
------ × ------
10 5
18
-------
5
3,6 km/jam
maaf membingungkan... T_T
kalau ragu, jangan ya kak
terima kasih ^^
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Jrapree dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 13 Apr 23