kenapa jam ber putar ke arah kanan ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari azqazain11 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Kenapa jam ber putar ke arah kanan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di sore hari, bayangan benda ada di sebelah kanan, karena sinar Matahari datang dari sisi barat (kiri). Dari situ terlihat bahwa Matahari berputar dari kanan ke kiri. Hal itu membuat bayangan berputar dari kiri ke kanan. Perputaran bayangan tersebut menjadi patokan putaran arah jarum jam, yaitu ke kanan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vennyveronica1997 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Nov 22