Berikut ini adalah pertanyaan dari chacharisa487 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Sejumlah air dimasukan ke dalam panci kemudian dipanaskan, satu jam kemudian volume air berkurang hingga setengahnya
Hal ini terjadi karena air mengalami penguapan, dan berubah menjadi uap air. Karena uap air berbentuk gas yang bebas bergerak, maka uap air ini akan keluar dari panci dan jumlah air di panci akan berkurang.
Pembahasan:
Evaporasi, atau penguapan, adalah perubahan yang terjadi pada zat cair yang mengubah bentuk benda menjadi gas.
Ketika benda dipanaskan maka benda akan menyerap energi panas (kalor), sehingga meningkat suhunya. Pada titik didih, benda yang dipanaskan akan berbuah bentuk, dari padat ke cair (mencair) atau dari cair ke gas (menguap).
Contoh penguapan adalah seperti dalam soal ini, ketika kita memasak air, hingga mendidih dan menghasilkan uap.
Karena penguapan terjadi akibat penyerapan panas, maka proses ini termasuk proses endothermik.
Kebalikan dari evaporasi adalah Kondensasi, atau pengembunan, yaitu perubahan bentuk benda dari gas menjadi cair. Contohnya adalah terbentuknya embun di daun-daunan saat pagi hari.
> Pelajari lebih lanjut 3 contoh konduksi, 3 contoh konveksi dan 3 contoh radiasi dalam kehidupan sehari hari di: yomemimo.com/tugas/12556881
> Pelajari lebih lanjut bagaimana energi matahari dapat menghangatkan bumi pada malam hari di: yomemimo.com/tugas/1191358
> Pelajari lebih lanjut hubungan antara radiasi dengan penguapan di: yomemimo.com/tugas/23128039
Penjelasan:
○( ^皿^)っ Hehehe…
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Cdddcdwadrgtres dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 Jan 23