Tugas temaJawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar.1.apa yang dimaksud

Berikut ini adalah pertanyaan dari ariebp1912 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Tugas temaJawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar.
1.apa yang dimaksud dengan gaya?
2. Berikan 3 contoh yang menunjukkan bahwa gaya dapat merubag bentuk benda!
3. Apa yang terjadi pada benda bergerak apabila dikenai gaya?
4. Sebutkan 4 kegiatan yang menunjukkan terjadinya gaya dorong!
5. Sebutkan 4 kegiatan yang menunjukkan terjadinya gaya tarikan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Gaya adalah tarikan atau dorongan yang terjadi pada suatu benda.

2.Ibu menghaluskan bawang dengan ulekan. Bentuk bawang akan berubah.

Kakak membuat kue donat dari adonan. Bentuk adonan yang berupa gumpalan berubah menjadi bentuk kue donat.

Adik meremas kertas.

3.Benda yang bergerak, jika diberi gaya dapat mengakibtkan benda tersebut berubah menjadi diam, berubah arah, atau juga bisa bergerak lebih cepa

4.Mendorong troli belanja di supermarket.

Menutup pintu kulkas.

Membuka pintu mobil.

mendorong lemari agar bergeser

5.Membuka pintu kulkas.

Menutup pintu mobil.

Menarik koper saat di stasiun.

Mencabut kabel pengisi daya dari soket listrik.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arridho533 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21