Jelaskan sifat-sifat dan manfaat dari karet dalam kehidupan sehari-hari. Berilah

Berikut ini adalah pertanyaan dari teatimee123indo pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Jelaskan sifat-sifat dan manfaat dari karet dalam kehidupan sehari-hari. Berilah 20 contoh produk benda dari bahan dasar karet!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

sifat karet ialah elastis dan mudah terbakar serta tidak menghantarkan panas. karet bermanfaat untuk mengikat plastik, sebagai ban atau roda mobil atau motor.

contoh produk:

1. karet gelang

2. ban motor, mobil, sepeda

3. tombol remot

4. gagang panci

5. karpet mobil

6. selang

7. sol sepatu

8. alat olahraga

9. ikat rambut

10. sepatu boots

11. alat timba

12. dot bayi

13. gantungan kunci dari karet

14. mainan anak dari karet

15. jok motor

16. sarung tangan karet

17. stir mobil karet / stir motor

18. sepatu dari karet

19. casing hp

20. kabel

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh more117 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21