apakah pengaruh gaya pada saat kita menangkap, menyundul, dan menendang

Berikut ini adalah pertanyaan dari saffanah2005 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

apakah pengaruh gaya pada saat kita menangkap, menyundul, dan menendang bola? apakah perbedaan ketiga kegiatan itu?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pengaruh gaya saat,

  • Menangkap bola : bola bergerak menjadi diam.
  • Menyundul bola : bola menjadi berubah arah.
  • Menendang bola : bola diam menjadi bergerak.

Pembahasan

Gaya memiliki definisi sebagai suatu tarikan atau dorongan yang diberikan kepada benda sehingga memilikipengaruh. Gaya yang diberikan ada 4 pengaruhnya yaitu :

  1. Perubahan kecepatan gerak benda menjadi lebih cepat atau menjadi lebih lambat sehingga membuat percepatan tetap.
  2. Perubahan benda diam menjadi bergerak atau benda bergerak menjadi diam karena terkena gaya.
  3. Perubahan arah gerak benda jika suatu benda memiliki arah ke utara dan dikenai gaya bisa saja berubah arah menjadi ke timur sebagai contoh.
  4. Perubahan bentuk benda, benda yang dikenai gaya yang besar akan memiliki perubahan bentuk sebagai contoh saat mobil menabrak pohon akan berubah bentuk karena terkena tabrakan pohon.

Gaya merupakan hasil perkalian antara massa dan percepatan sehingga memiliki rumus matematis sebagai berikut :

F = m. a

F = Gaya => Newton

m = Massa => Kilogram

a = Percepatan => Meter/ Sekon^2

Pelajari Lebih Lanjut :

Detail jawaban :

Mapel : Fisika

Kelas : 8

Bab : Gaya

kode : 6

#SolusiBrainly

Pengaruh gaya saat, Menangkap bola : bola bergerak menjadi diam. Menyundul bola : bola menjadi berubah arah. Menendang bola : bola diam menjadi bergerak. Pembahasan Gaya memiliki definisi sebagai suatu tarikan atau dorongan yang diberikan kepada benda sehingga memilikipengaruh. Gaya yang diberikan ada 4 pengaruhnya yaitu : Perubahan kecepatan gerak benda menjadi lebih cepat atau menjadi lebih lambat sehingga membuat percepatan tetap. Perubahan benda diam menjadi bergerak atau benda bergerak menjadi diam karena terkena gaya. Perubahan arah gerak benda jika suatu benda memiliki arah ke utara dan dikenai gaya bisa saja berubah arah menjadi ke timur sebagai contoh. Perubahan bentuk benda, benda yang dikenai gaya yang besar akan memiliki perubahan bentuk sebagai contoh saat mobil menabrak pohon akan berubah bentuk karena terkena tabrakan pohon. Gaya merupakan hasil perkalian antara massa dan percepatan sehingga memiliki rumus matematis sebagai berikut : F = m. a F = Gaya => Newton m = Massa => Kilogram a = Percepatan => Meter/ Sekon^2 Pelajari Lebih Lanjut : tiga alat transportasi air tradisional dan modernhttps://brainly.co.id/tugas/28096936kedalaman lauthttps://brainly.co.id/tugas/2811349pemuaian https://brainly.co.id/tugas/49108180Detail jawaban : Mapel : Fisika Kelas : 8 Bab : Gaya kode : 6 #SolusiBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brightsinturr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 10 Apr 17