QUIZ . . !2. Cobalah buat campuran dari benda-benda yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari bobamilky101214 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

QUIZ . . !2. Cobalah buat campuran dari benda-benda yang ada di sekitarmu!
Tentukan jenis campurannyal
Buatlah dalam bentuk bagan sederhana yang disertai gambar!


tolong yah kk . . !
jangan ngasal . . !​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Campuran : Campuran adalah hasil percampuran dua zat atau lebih.

Campuran bisa dibedakan menjadi dua macam, yaitu :

>Campuran Homogen : Campuran Homogen adalah percampuran antara dua atau lebih yang terlarut sempurna, dan tidak terlihat lagi bidang batasnya.

Contoh Campuran Homogen :

Air dan Garam

Air dan gula

Sirop

-----

>Campuran Heterogen : Campuran Heterogen adalah percampuran antara dua atau lebih yang tidak terlarut sempurna, dan masih terlihat bidang batasnya.

Contoh Campuran Heterogen :

Air dan pasir

Air dan minyak

Kapur dan pasir

(Contoh gambar diatas)

-----

#SAMASAMABELAJAR

#TINGKATKANPRESTASIMU

#CAMPURAN

-----

Semoga membantumu

Jangan lupa follow untuk jawaban lainnya...

-----

DILAA980

Campuran : Campuran adalah hasil percampuran dua zat atau lebih.Campuran bisa dibedakan menjadi dua macam, yaitu :>Campuran Homogen : Campuran Homogen adalah percampuran antara dua atau lebih yang terlarut sempurna, dan tidak terlihat lagi bidang batasnya.Contoh Campuran Homogen :•Air dan Garam•Air dan gula•Sirop----->Campuran Heterogen : Campuran Heterogen adalah percampuran antara dua atau lebih yang tidak terlarut sempurna, dan masih terlihat bidang batasnya.Contoh Campuran Heterogen :•Air dan pasir•Air dan minyak •Kapur dan pasir(Contoh gambar diatas)-----#SAMASAMABELAJAR #TINGKATKANPRESTASIMU #CAMPURAN -----•Semoga membantumu •Jangan lupa follow untuk jawaban lainnya...-----☆DILAA980

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dilaa980 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Jul 21