Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, benda diklasifikasikan menjadi tiga

Berikut ini adalah pertanyaan dari eunikeniken4 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Berdasarkan sifat interaksi bahan terhadap magnet, benda diklasifikasikan menjadi tiga kelompok yaitu yang pertama feromagnetik yaitu benda-benda yang dapat ditarik kuat oleh magnet misalnya besi dan baja. Yang kedua paramagnetik yaitu benda-benda yang ditarik lemah oleh magnet misalnya aluminium, tembaga, dan platina. Yang ketiga diamagnetik yaitu benda-benda yang tidak dapat ditarik oleh magnet misalnya plastik, batu, gabus, dan kayu.Pada saat ibu menjahit kancing baju adik yang terlepas, ternyata jarum ibu jatuh ke lantai. Untuk mencari jarum tersebut Ibu merasa kesulitan karena jarumnya terlalul kecil. Lalu Ibu mengambil hiasan yang menempel di kulkas sebagai alat bantu utnuk mencari jarum yang jatuh. Benarkah tindakan ibu tersebut ?Jelaskan jawabanmu !tolong ya yang lengkap​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Benar, karena benda yang menempel di kulkas didalamnya ada magnet sehingga dapat menempel di kulkas, dan jarum jahit tersebut adalah besi jadi bisa tertarik oleh magnet.

Semoga membantu

Jadikan jawaban terbaik ya:)

@Royangmtng

@Royanimanulloh21

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh royanimanulloh21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Mar 22