Berikut ini adalah pertanyaan dari revandiramadhan5 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
Kalor yang dimiliki oleh suatu benda bisa berubah-ubah. Bisa naik, bisa juga turunkarena kalor dapat berpindah dari suhu tinggi menuju suhu rendah. Tuliskan 3
contoh peristiwa dalam kehidupan sehari hari yang menunjukkan adanya
peruhahan suhu benda yang disebabkan kalor!
contoh peristiwa dalam kehidupan sehari hari yang menunjukkan adanya
peruhahan suhu benda yang disebabkan kalor!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
•Besi yang dibakar akan menjadi panas.
•Saat memasak air, maka air akan menjadi panas.
•Saat siang hari tubuh akan terasa panas jika berjalan di bawah sinar matahari.
SEMOGA MEMBANTU,MAAF JIKA SALAH,JANLUP LIKE,AND FOLLOW YAW:D
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rossamaharanirani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 27 Jul 21