Tuliskan doa yang dibaca sesudah salat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari febriintanramadhani pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan doa yang dibaca sesudah salat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bacaan Doa dan Dzikir Setelah Ibadah Sholat

Pertama bacalah istighfar dan lanjutkan dengan bacaan lain, yang bacaannya seperti ini:

"Astaghfirullah Hal'adzim, Aladzi Laailaha Illahuwal Khayyul Qoyyuumu Wa Atuubu Ilaiih"

Dari Tsauban radhiallahu’anhu, Nabi Shallallahu’alaihi Wasallam bersabda: “ Biasanya Rasulullah Shallallahu’alaihi Wasallam ketika selesai shalat, beliau beristighfar 3x, lalu membaca doa:

“Allahumma Antas Salaam Wa Minkas Salaam Tabaarokta Yaa Dzal Jalaali Wal Ikroom.”

Artinya : Ya Allah Engkau-lah as salam, dan keselamatan hanya dari-Mu, Maha Suci Engkau wahai Dzat yang memiliki semua keagungan dan kemulian. (HR. Muslim).

“Laa Ilaha Illalloohu Wahdahu Laa Syarika Lahu. Lahul Mulku Wa Lahul Hamdu Wa Huwa ‘Alaa Kulli Syai-In Qodiir. Laa Haula Wa Laa Quwwata Illa Billaah. Laa Ilaha Illallooh Wa Laa Na’budu Illa Iyyaah. Lahun Ni’matu Wa Lahul Fadhlu Wa Lahuts Tsanaa-Ul Hasanu. Laa Ilaha Illallooh Mukhlishiina Lahud Diin Wa Lau Karihal Kaafiruun.”

Artinya :Tiada ilah yang berhak disembah selain Allah semata, tidak ada sekutu bagi-Nya. Segala pujian dan kerajaan adalah milik Allah. Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu. Tidak ada daya dan upaya kecuali dengan pertolongan Allah. Tiada ilah yang berhak disembah kecuali Allah. Kami tidak menyembah kecuali kepada-Nya. Semua nikmat, anugerah dan pujian yang baik adalah milik Allah. Tiada ilah yang berhak disembah kecuali Allah, dengan memurnikan ibadah hanya kepadaNya, sekalipun orang-orang kafir tidak menyukainya)”. (HR. Muslim)

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU

#SENYUM

PERTANYAAN: KOK FISIKA?

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh atha857 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21