Berikut ini adalah pertanyaan dari JLz pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
B. menyambung
C. mencangkok
D. merunduk
Jika atom melepas elektron, maka atom bermuatan ....
A. positif
B. negatif
C. netral
D. positif dan negatif
-> beri penjelasan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1) reproduksi yang paling tepat adalah menyambung
2) Jika atom melepas elektron, maka atom bermuatan positif
_________________
Diketahui
1) Jika kita memiliki tanaman durian berbuah besar, manis tetapi akarnya tidak kokoh, dan juga memiliki tanaman duruian berbuah kecil tidak manis tetapi akarnya kokoh, reproduksi yang paling tepat adalah ....
A. menempel
B. menyambung
C. mencangkok
D. merunduk
2) Jika atom melepas elektron, maka atom bermuatan ....
A. positif
B. negatif
C. netral
D. positif dan negatif
-> beri penjelasan
Ditanya
1) reproduksi yang paling tepat adalah
2) Jika atom melepas elektron, maka atom bermuatan
Jawab
1) B menyambung
2) A Positif
Pembahasan
Menyambung adalah untuk mengubah tanaman agar menjadi yang kita inginkan. Teknik menyambung tanaman bagian atas adalah tanaman yang bagus dalam buahnya sedang yang bawah adalah yang kokoh, tahan hama dll.
Cara menyambung adalah bagian bawah di potong seperti huruf M kemudian tanaman atas. Di jepitkan dan di ikat menggunakan plastik.
Atom yang melepaskan elektron maka akan bermuatan positif sedangkan yang menerima elektron bermuatan negatif
Kesimpulan
1) reproduksi yang paling tepat adalah menyambung
2) Jika atom melepas elektron, maka atom bermuatan positif
__________________
Detail Jawaban :
Materi : Bab teknik penanaman Dan Senyawa Atom
Kelas : 11 SMA
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DindaAuliaZahra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 13 Jul 21