1. Mengapa warna bintang berbeda-beda? 2. Sebutkan ciri-ciri Matahari sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizqahfutihatis pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

1. Mengapa warna bintang berbeda-beda?2. Sebutkan ciri-ciri Matahari sebagai bintang?

Jangan ngasal harus benar Jika Benar saya follow dan jadikan jawaban yang terbaik​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Melansir Live Science, Sabtu (30/3/2013) warna pada bintang erat kaitannya dengan suhu di permukaan. Artinya, semakin panas suhu permukaan bintang, maka semakin pendek panjang gelombang cahaya yang dipancarkannya. Dalam rahasia alam semesta ini, faktor utama yang memengaruhi warna bintang adalah suhunya.

Matahari adalah Pusat tata surya.

Suhu intinya mencapai 16 Juta derajat celcius.

Suhu permukaanya mencapai 6000 derajat celcius.

Mengandung hidrogen (69.5%)

Mengandung helium (28%) Dan sisanya karbon,nitrogen, dll.

Sumber energi terbesar di tata surya.

Penjelasan:

Bintang terlihat semakin jelas di malam hari saat langit sedang cerah tak berawan. Salah satu ciri utama dari Bintang adalah mampu memancarkan cahaya, baik itu cahaya yang dihasilkan secara mandiri (bintang nyata) atau pun cahaya yang datang dari sumber lain (bintang semu)

Sebagai pusat tata surya.

Suhu intinya mencapai 15 juta Kelvin.

Suhu atmosfernya mencapai 4.500 K.

Mengandung hidrogen (69,5%), helium (28%), dan sisanya karbon, nitrogen, dll.

Sumber energi terbesar di tata surya.

Merupakan bintang karena dapat menghasilkan dan memancarkan cahayanya sendiri.

Jawaban:Melansir Live Science, Sabtu (30/3/2013) warna pada bintang erat kaitannya dengan suhu di permukaan. Artinya, semakin panas suhu permukaan bintang, maka semakin pendek panjang gelombang cahaya yang dipancarkannya. Dalam rahasia alam semesta ini, faktor utama yang memengaruhi warna bintang adalah suhunya.Matahari adalah Pusat tata surya.Suhu intinya mencapai 16 Juta derajat celcius.Suhu permukaanya mencapai 6000 derajat celcius.Mengandung hidrogen (69.5%)Mengandung helium (28%) Dan sisanya karbon,nitrogen, dll.Sumber energi terbesar di tata surya.Penjelasan:Bintang terlihat semakin jelas di malam hari saat langit sedang cerah tak berawan. Salah satu ciri utama dari Bintang adalah mampu memancarkan cahaya, baik itu cahaya yang dihasilkan secara mandiri (bintang nyata) atau pun cahaya yang datang dari sumber lain (bintang semu)Sebagai pusat tata surya.Suhu intinya mencapai 15 juta Kelvin.Suhu atmosfernya mencapai 4.500 K.Mengandung hidrogen (69,5%), helium (28%), dan sisanya karbon, nitrogen, dll.Sumber energi terbesar di tata surya.Merupakan bintang karena dapat menghasilkan dan memancarkan cahayanya sendiri.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 25elisyevamasalamate dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Jun 22