arti dari gunung arti dari dataran tinggi arti dari laut arti dari lembah arti

Berikut ini adalah pertanyaan dari AkuFebri pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Arti dari gunungarti dari dataran tinggi
arti dari laut
arti dari lembah
arti dari danau

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Gunung adalah sebuah bentuk tanah yang menonjol di atas wilayah sekitarnya

2.Dataran tinggi adalah berbentuk dataran di permukaan bumi yang mempunyai ketinggian lebih dari 500 meter di atas permukaan laut.

3.laut adalah sekumpulan air yang sangat luas di permukaan bumi, memisahkan atau menghubungan benya atau pulau dengan benua atau pulau lainnya

4.Lembah adalah wilayah bentang alam yang dikelilingi oleh pegunungan atau perbukitan yang luasnya dari beberapa kilometer persegi sampai mencapai ribuan kilometer persegi

5.danau adalah tubuh perairan yang dikelilingi daratan dan terletak di daerah cekungan

Penjelasan:

Semoga bermanfaat

Terima kasih..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KueMochi023 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 Aug 21