Berikut ini adalah pertanyaan dari rifaferiakbar pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kestabilan Isotop
Dilansir dari Encyclopaedia Britannica, suatu isotop dikatan stabil jika tidak menunjukkan kecenderungan untuk berubah secara spontan tanpa adanya pemicu. Stabilitas isotop berbeda-beda bergantung pada jumlah neutron dan protonnya.
Rasio atau perbandingan jumlah neutron dan proton dalam inti atom memengaruhi stabilitas suatu isotop. Jumlah neutron dan proton yang sama atau rasio 1:1 menandakan bahwa isotop tersebut stabil.
Penjelasan:
Maaf kalo salah y teman² semoga membantu:")
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putrilidya2612 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 31 Aug 21