Berikut ini adalah pertanyaan dari oooo0azklooooo pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
warna memudar
Penjelasan:
pemutih pakaian dapat menyebabkan menyebabkan pudarnnya warna karena di pemutih pakaian mengandung Natrium hipoklorit
Natrium hipoklorit adalah senyawa kimia dengan rumus NaClO,yang terdiri dari kation Na+ (natrium) dan sebuah anion hipoklorit (ClO-). Ia dapat dianggap sebagai garam natrium dari asam hipoklorida. Bila dilarutkan dalam air, biasanya dikenal sebagai pemutih atau cairan pemutih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArgyaTata dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 30 Nov 21