Berikut yang bukan merupakan seni kriya adalah A tas rotan

Berikut ini adalah pertanyaan dari pelajaranexe pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Berikut yang bukan merupakan seni kriya adalah A tas rotan B songket C anyaman D lukisan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

d. Lukisan

Penjelasan:

seni kriya adalah salah satu cabang seni rupa, lebih jelasnya termasuk seni rupa terapan. Nah seni rupa terapan ini adalah kesenian yang tidak hanya menonjolkan estetika namun juga nilai gunanya bagi kehidupan sehari-hari.

Lukisan adalah salah satu contoh seni rupa murni, yang tidak ada nilai guna, namun menonjolkan estetika yang memuaskan mata dan memperindah sekitarnya.

semoga membantu, semangat dan sukses!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lutfiaa1234 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Aug 21