Sebuah perusahaan memperoleh pendapatan 530jt dan biaya operasionalnya sebesar 592.500.000.00

Berikut ini adalah pertanyaan dari agvionayolanda5819 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah perusahaan memperoleh pendapatan 530jt dan biaya operasionalnya sebesar 592.500.000.00 bagaimana menurut pendapat kalian apakah perusahaan memperoleh laba atau menderita kerugian

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

-62.5 Juta (Rugi)

Penjelasan:

Total Revenue (pendapatan) = 530 Juta

Total biaya (operasional) = 592.5 juta

Profit = TR - TC

Profit = 530 - 592.5

Profit = -62.5 Juta

Dapat disimpulkan bahwa perusahaan tersebut menderita kerugian karena Biaya operasional lebih besar dibandingan perolehan pendapatan yang diterima perusahaan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh istimedin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Jul 22