0. kebijakan pasar bebas di era globalisasi membuat fenomena relokasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari Agungal6502 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

0. kebijakan pasar bebas di era globalisasi membuat fenomena relokasi industri semakin gencar terjadi. relokasi industri dilakukan demi efisiensi produksi dan memperluas pangsa pasar. manakah diantara pernyataan yang merupakan dampak negatif relokasi industri di bidang kependudukan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kebijakan pasar bebas di era globalisasi membuat fenomena relokasi industri semakin gencar terjadi. relokasi industri dilakukan demi efisiensi produksi dan memperluas pangsa pasar. manakah diantara pernyataan yang merupakan dampak negatif relokasi industri di bidang kependudukan Meningkatnya urbanisasi yang memicu tumbuhnya slum area

Pembahasan:

Relokasi industri adalah pemindahan kegiatan industri dari satu wilayah ke wilayah lainnya dengan tujuan memperluas pasar. Dampak negatif yang ditimbulkan dari relokasi industri berpengaruh pada sektor ekonomi, kependudukan, politis dan lainnya. Dampak negatif yang ditimbulkan dari sektor kependudukan adalah terjadinya mobilitas penduduk (urbanisasi/migrasi) ke wilayah industri sehingga menimbulkan slum area (area kumuh) di wilayah tersebut dan lahan permukiman penduduk bisa saja mengalami pengusuran karena lokasinya akan dipakai untuk memperluas industri.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fahmifajarriftian120 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Jun 22