Seorang pengusaha membeli barang mewah seharga Rp 35.000.000,00. Hitunglah besarnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari Naufal1425 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Seorang pengusaha membeli barang mewah seharga Rp 35.000.000,00. Hitunglah besarnya PPN dan PPnBM barang tersebut !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Seorang pengusaha membeli barang mewah seharga Rp 35.000.000,00. Jadi besarnya PPN dan PPnBM barang tersebut adalah Rp.3.150.000

Penjelasan:

Dikarenakan jenis barang tidak diketahi maka berdasarkan kisaran harga barang dapat diperkirakan bahwa PPnBM yang dikenakan adalah sebesar 10%. dan tarif PPn berdasarkan Undang-Undang yang berlaku di Indonesia adalah sebesar 10%. Untuk menghitung PPn dan PPnBM menggunakan rumus :

PPN = Tarif PPN x (Harga barang - (Harga Barang x PPnBM))

       = 10% x (Rp.35.000.000 - (Rp.35.000.000 x 10%)

       = 10% x Rp.31.500.000

       = Rp.3.150.000

Jadi besarnya PPN dan PPnBM barang tersebut adalah Rp.3.150.000

Untuk menghitung besarnya PPnBM, kita harus mengetahui terlebih dahulu tentang tarif PPN dan PPnBM yang berlaku di Indonesia. Tarif PPN saat ini sebesar 10% yang meliputi:

  • Ekspor Barang Kena Pajak (BKP) berwujud.
  • Ekspor Barang Kena Pajak (BKP) tidak berwujud.
  • Ekspor JKP.

Sedangkan untuk PPnBM, ada klasifikasi tarif yang dibagi menjadi beberapa kategori antara lain :

  • 10% untuk kendaraan bermotor kategori tertentu, alat rumah tangga, hunian mewah, AC, televisi dan minuman non-alkohol.
  • 20% untuk kendaraan bermotor kategori tertentu, seperti peralatan olahraga impor, berbagai jenis permadani, alat fotografi serta barang-barang sanitary.
  • 25% untuk kendaraan bermotor berat dan berbahan bakar solar, seperti minibus dan pick up.
  • 35% untuk minuman bebas alkohol, batu kristal, serta barang berbahan kulit impor.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang pajak dapat dilihat pada link berikut ini : yomemimo.com/tugas/1105147

2. Materi tentang manfaat pajak dapat dilihat pada link berikut ini : yomemimo.com/tugas/2767923

3. Materi tentang fungsi pajak bagi negara dapat di lihat pada link yomemimo.com/tugas/2847644

------------------------------------

Detil jawaban

Kelas : XI (2 SMA)

Mapel : Ekonomi

Bab : Perpajakan dalam Pembangunan ekonomi

Kode : 11.12.7

Kata Kunci : Pajak, PPn BM

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh TRIE23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 09 Jul 19