Sebutkan faktor faktor yang berkaitan dengan pengambilan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Tutikartini242 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan faktor faktor yang berkaitan dengan pengambilan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Proses produksi adalah serangkaian tahapan yang dilakukan untuk mengubah barang mentah menjadi barang jadi. terdapat beberapa faktor yang berkaitan dalam pengambilan keputusan proses produksi seperti: 1. Harga barang baku semakin tinggi harga bahan baku, produsen memilih untuk melakukan penghematan dalam proses produksi 2. Permintaan Semakin banyak permintaan yang ada, maka produsen akan menambah produksinya 3. Tenaga kerja proses produksi dipengaruhi oleh tenaga kerja. tenaga kerja yang terampil akan membuat proses produksi semakin efisien 4. teknologi teknologi dapat membantu proses produksi. dengan adanya teknologi, proses produksi akan semakin cepat dan dapat menghasilkan barang dengan kuantitas banyak. jadi faktor yang berkaitan dengan proses produksi adalah harga bahan baku, permintaan, tenaga kerja, dan teknologi. Semoga terbantu! ^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhanura dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 21 Feb 23