Salah satu sebab krisis ekonomi di indonesia adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari hpeaceholic6285 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Salah satu sebab krisis ekonomi di indonesia adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Krisis ekonomi di Indonesia yang terjadi pada tahun 90-an dipelopori oleh hobi pemerintah yang gemar melakukan praktek KKN (Korupsi, Kolusi, Nepotisme). Hal ini juga didasari sistem Dwi-Fungsi ABRI yang menyebabkan bebasnya pemerintah dalam mengontrol Ekonomi dan Keamanan. Puncak akhirnya adalah rakyat yang tidak mendapat bagian dalam pemerintahan akan dikengserkan dan dijatuhkan nilai hidupnya.

Perlu kita ketahui bahwa perputaran uang yang terjadi di kalangan rakyat biasa adalah hal yang paling krusial dalam berkembangnya tingkat ekonomi di Indonesia. Soeharto yang juga melakukan tindak kecurangan untuk menjadi presiden di periode berikutnya tidak bisa melakukan tindakan kepada para pejabat yang memilihnya*, karena akan terjadi kudeta bila Pak Harto melakukan hal tersebut

*Sistem pilpres di indonesia tahun lalu berupa pemilihan anggota2 MPR yang akan melakukan sidang penunjukkan Presiden. MPR yang telah dipilih rakyat inilah yang berhak menentukan siapa presiden berikutnya di meja persidangan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HimuroChan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 08 Jul 22