Dalam struktur pasar duopoli terdapat teori kinked demand curve yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari nursari8790 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Dalam struktur pasar duopoli terdapat teori kinked demand curve yang mengasumsikan bahwa kurva permintaan bagi pengusaha duopoli merupakan kurva permintaan yang patah. untuk analisis keseimbangan, diperlukan beberapa asumsi lagi. coba sebutkan beberapa asumsi yang dibutuhkan untuk analisis keseimbangan tersebut!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Asumsi analisis keseimbangan :

Asumsi umum meliputi asumsi rasionalitas, asumsi ceteris paribus, asumsi penyederhanaan.

Asumsi khusus meliputi asumsi ekuilibrium parsial, asumsi tidak adanya hambatan dalam sebuah proses penyesuaian.

Asumsi khusus model analisis mikro ekonomi.

PEMBAHASAN

Asumsi analisis keseimbangan

• Asumsi umum meliputi :

- Asumsi rasionalitas merupakan asumsi yang bisa digunakan untuk semua teori dalam ekonomi.

- Asumsi ceteris paribus yakni apabila mengalami perubahan variabel yang eksplisit maka dinyatakan berubah. Namun kalau hanya variabel-variabel lain maka tidak berubah.

- Asumsi penyederhanaan yakni menyederhanakan persoalan-persoalan yang lebih lanjut dari persoalan ekonomi.

• Asumsi khusus meliputi :

- Asumsi ekuilibrium parsial, asumsi ini tidak memiliki timbal balik antara perbuatan ekonomi yang dilakukan oleh pelaku ekonomi.

- Asumsi tidak adanya hambatan dalam sebuah proses penyesuaian, asumsi ini berlaku jika ada harga yang mengalami kenaikan maka seberapa besar kenaikan harga tersebut. Maka akan dianggap melaksanakan penyesuaian.

- Asumsi khusus model analisis mikro ekonomi, asumsi ini digunakan hanya dalam model tertentu.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut teori mengenai asumsi analisis keseimbangan : yomemimo.com/tugas/25336874?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly & #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 17 Aug 22