Diketahui fungsi permintaan Q = -1/2P + 1.300 dan kuantitas

Berikut ini adalah pertanyaan dari pppiiinneeeaaappllee pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Diketahui fungsi permintaan Q = -1/2P + 1.300 dan kuantitas keseimbangan sebesar 550 unit. Saat harga naik menjadi Rp 1.650,00, maka terjadi kelebihan penawaran 150 unit. Berdasarkan data tersebut diminta sebagai berikut.a. Tentukan titik keseimbangan pasar!
b. Tentukan fungsi penawaran!
c. Tentukan besarnya surplus konsumen dan surplus produsen!
d. Buatlah kurva keseimbangan dan tunjukkan daerah surplus konsumen dan surplus produsen!​​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Keseimbangan pasar terjadi saat fungsi permintaan sama dengan fungsi penawaran. Atau Keseimbangan dalam pasar diperoleh saat harga permintaan bernilai sama dengan harga penawaran dan jumlah permintaan bernilai sama dengan jumlah penawaran pada suatu barang.

Jadi, jumlah keseimbangan pasar adalah Rp. 7.600

Penjelasan dengan Langkah-langkah:

Keseimbangan pasar terjadi saat Qd = Qs atau Pd = Ps,

dimana :

Qd = jumlah unit yang diminta

Qs = jumlah unit yang ditawarkan

Pd = harga per unit yang diminta

Ps = harga per unit yang ditawarkan

Diketahui:

  • Fungsi permintaan Q = -1/2P + 1.300
  • Kuantitas keseimbangan sebesar 550 unit.
  • Saat harga naik menjadi Rp 1.650
  • Kelebihan penawaran 150 unit.

Ditanya:

a. Tentukan titik keseimbangan pasar!

b. Tentukan fungsi penawaran!

c. Tentukan besarnya surplus konsumen dan surplus produsen!

d. Buatlah kurva keseimbangan dan tunjukkan daerah surplus konsumen dan surplus produsen

Jawab:

Mencari Fungsi Penawaran

Qd = -1/2P + 1.300

Q₁ = 550

Q₂ = 400

P₁ = 1.600

P₂ = 1.650

P - P₁ / P₂ - P₁ = Q - Q₁ / Q₂ -Q₁

150Q - 82.500 = -150P + 2.400.000

150Q = -150P + 2.482.500

Qs = -P + 16.550

Mencari Kuantitas Keseimbangan

Qd = Qs

-1/2P + 1.300 = -P + 16.550

1/2P = 15.200

P = 7.600

Jadi, jumlah keseimbangan pasar adalah Rp. 7.600

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Bagaimana keseimbangan pasar tercapai yomemimo.com/tugas/1231018

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Mar 23