Tidak adanya batasan dalam perdagangan dengan negara negara lain dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari Athaya2576 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tidak adanya batasan dalam perdagangan dengan negara negara lain dalam hal produksi investasi dan perdagangan disebut.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Liberalisasi Perdagangan.

Penjelasan:

Liberalisasi Perdagangan memungkinkan perlindungan bagi perusahaan-perusahaan lokal terhadap persaingan dari produk-produk impor, serta mengurangi biaya yang berhubungan dengan tarif perdagangan. Ini juga menyediakan akses pasar yang lebih luas untuk produk lokal dan juga meningkatkan tingkat produktivitas melalui efisiensi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh brianherlambang2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Mar 23