Contoh mengenai kegiatan lobi dan negosiasi yang kalian pernah lakukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari livanty307 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh mengenai kegiatan lobi dan negosiasi yang kalian pernah lakukan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Terdapat beberapa contoh dari kegiatan lobi atau negosiasi yang dilakukan dalam kehidupan sehari-hari, seperti:

  1. Negosiasi terhadap penjual dan pembeli mengenai harga suatu barang yang akan dibeli.
  2. Negosiasi antara ayah dan anak mengenai tujuan destinasi wisata yang akan dipilih.
  3. Negosiasi dalam organisasi mengenai tata cara atau aturan terhadap kegiatan yang akan dilakukan.

Pembahasan

Negosiasi dapat didefinisikan sebagai suatu metode yang dipakai oleh individu untuk menyelesaikan perbedaan yang terjadi antar individu atau kelompok lainnya. Secara umum negosiasi ini dilakukan untuk mencapai kesepakatan yang terjadi secara berkelanjutan antara individu-individu yang terlibat.  Hal ini terjadi dikarenakan setiap manusia memang mempunyai kecenderungan dalam mencapai segala sesuatu yang menurutnya baik untuk dirinya sendiri . Hal ini berkaitan dengan tujuan atau posisi yang aman bagi kehidupannya di masa depan.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 31 Aug 22