(1) Pegawainya berstatus pegawai kementrian (2) Fasilitas negara tidak diperoleh

Berikut ini adalah pertanyaan dari linalily4720 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

(1) Pegawainya berstatus pegawai kementrian (2) Fasilitas negara tidak diperoleh (3) Dalam hal kekurangan modal dapat menarik investor dari luar perusahaan (4) Kerugian/keuntungan melekat pada APBN (5) Modal berasal dari kekayaan negara yang disisihkan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jawaban yang tepat adalah Poin 2 dan 3

Penjelasan:

BUMN atau badan usaha milik negara yaitu badan usaha yang sebagian atau keseluruhan kepemilikan dikuasai oleh negara. Negara dalam hal ini khususnya negara kesatuan Republik Indonesia. Badan usaha milik negara juga ada yang dalam bentuk usaha nirlaba. Tujuan berdirinya badan usaha milik negara berbasis nirlaba ini adalah menyediakan barang dan jasa bagi masyarakat. Badan usaha milik negara hadir sebagai perwujudan pemerintah dalam berperan sebagai pelaku ekonomi. Selain itu soal permodalan badan usaha milik negara, baik sebagian maupun seluruhnya dimiliki oleh pemerintah Indonesia.

Adapun beberapa Ciri ciri badan usaha milik negara, yaitu:

1.Tujuan utamanya adalah mencari laba

2.Modal sebagian atau seluruhnya berasal dari 3.kekayaan negara yg dipisahkan yg berupa saham-saham

4.Dipimpin oleh direksi

5.pegawainya berstatus sebagai pegawai swasta

6.Badan usahanya ditulis PT(nama perusahaan) (persero) contoh: PT.PLN Tidak memperoleh fasilitas negara

Jadi, jawaban yang tepat adalah Poin 2 dan 3.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ainoll27 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22