Hal yang membedakan BUMN dengan perusahaan lain yang ada di

Berikut ini adalah pertanyaan dari angelina4597 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hal yang membedakan BUMN dengan perusahaan lain yang ada di Indonesia adalah...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Kepemilikan dan skala yang diperbolehkan

BUMN dan BUMD sama-sama merupakan suatu badan usaha yang dimiliki oleh pemerintah. Tapi, bedanya adalah kepemilikan dan skala yang diperbolehkan. BUMN statusnya milik negara dan dapat beroperasi di seluruh Indonesia untuk menyelenggarakan bisnisnya. Sedangkan BUMD statusnya milik pemerintah daerah tertentu dan dipisahkan dari kekayaan daerah.

Penjelasan:

Semoga membantu

JADIKAN JAWABAN TERCEDAS AGAR MEMBANTU AKUN INI

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nottojenius dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Sep 22